Mahasiswi Politeknik Lhokseumawe Meninggal Tenggelam di Pantai Lancok
TOP NEWS Mahasiswi Politeknik Lhokseumawe Meninggal Tenggelam di Pantai Lancok-Seorang mahasiswi Politeknik Negeri Lhokseumawe, Desti Purnama Sari (21) dikabarkan meninggal akibat tenggelam saat mandi di Pantai Lancok, Kecamatan , Syamtalira Bayu, Aceh Utara, Minggu (23/7/2017).
Korban awalnya ditemukan masih dalam keadaan hidup, dan kemudian meningal setelah berada di Rumah Sakit Umum Cut Mutia Buket Rata.
Informasi korban pergi ke laut bersama teman-temannya untuk mandi di laut. Entah bagaimana akhirnya korban tenggelam saat sedang mandi tersebut.
EmoticonEmoticon